LEACHABLE BORON FROM FLY ASH
Main Article Content
Abstract
Penelitian dilakukan untuk menentukan kandungan boron dalam abu terbang dengan Inductively Coupled Plasma Spectrometry (ICPS). Larutan fly ash dicampur dengan akuades kemudian dianalisis pH, waktu agitasi, konsentrasi boron, dan suhu. Terbukti bahwa abu terbang ditambah boron dapat cepat larut, yaitu sekitar 25%-30% dari kandungan boron total. Desorpsi ion boron terjadi sesudahnya. Setelah direndam lebih dari satu hari, penyerapan boron oleh fly ash meningkat sejalan dengan meningkatnya pH hingga 13. Keadaan ekuilibrium berubah setelah abu terbang kontak dengan air. Aluminium borat dapat melepaskan boron terlarut, sedangkan alkalinitas fly ash diyakini dapat membuat ion partikel pada permukaan fly ash mengikat boron.
Downloads
Article Details
Submission of a manuscript to Jurnal Purifikasi means that the work has never been published in another journal and is not under consideration for publication elsewhere. The author hereby agrees to submit the copyright of the manuscript and its contents to Jurnal Purifikasi, if accepted for publication. Accepted manuscripts will be published in printed form where the ISSN is bound in printed form, not in online form (pdf). Authors are not allowed to publish their work in other forms (journals) without permission from the Jurnal Purifikasi manager.
By submitting a manuscript, the author is deemed to know all the rights and obligations attached to each manuscript.